Tuesday, April 30, 2013

warih Cara Membedakan madu asli dan palsu azik

warih Cara Membedakan madu asli dan palsu azik - terbaru memuaskan sekali ada dari warih Cara Membedakan madu asli dan palsu azik.
membedakan madu asli dan palsu Banyak sekali madu palsu beredar di pasaran saat ini nah untuk membedakanya silahkan untuk melihat tutorial Cara Membedakan madu asli dan palsu

Madu palsu terkadang mengandung campuran glukosa dengan gula pasir, buah, flavour serta zat warna. Dimana keberadaan zat-zat tersebut hanya dapat dibuktikan keberadaannya melalui uji laboratorium.
 

Berikut ini cara membedakan madu asli dan madu palsu :

1. Simpan beberapa sendok madu di dalam freezer kulkas. Simpanlah sekitar `10-30 menit kemudian amati perubahannya. Apabila madu tadi membeku berarti madu tersebut palsu dan telah bercampur dengan zat-zat tertentu. Madu asli seyogyanya tidak akan dapat membeku ketika disimpan di dalam lemari es. Sehingga ketika kita menyimpan madu asli di dalam lemari es maka kita dapat meminumnya kapan saja.

2. Cara kedua adalah dengan menyimpan beberapa tetes madu di dalam piring berisi air putih. Kemudian tunggu beberapa saat. Kalau air tersebut menjadi keruh maka kemungkinan madu tersebut palsu. Sebaliknya jika madu tersebut asli maka tidak akan menyebabkan ari tadi menjadi keruh. Hal ini disebabkan karena madu asli tidak mengandung banyak air.Itulah 2 cara jitu membedakan madu asli dan madu palsu, semoga kita para penggemar madu tidak lagi tertipu dengan membeli madu palsu yang banyak sekali beredaran di pasaran.
 
membedakan madu asli membedakan madu asli dan palsu cara membedakan madu asli tips membedakan madu asli dan campuran rasa madu asli madu kapuk madu melon

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2012 dhono-warih Seo Elite by BLog BamZ | Blogger Templates | Privacy | Feed Rss